Aset Penerbit

Aset Penerbit

Penyakit Kritis, Masalah Kesehatan Berujung Krisis - Syariah

Berita

Pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) ditambah pandemi yang belum ada titik terang kapan akan berakhir. Membuat banyak orang dan mungkin kita dapat mengalami stres. Padahal gangguan kesehatan mental tersebut tak hanya membuat seseorang bermasalah dengan kehidupan sosialnya. Tetapi juga dapat berujung pada memicunya masalah kesehatan fatal seperti penyakit jantung yang masuk dalam kategori penyakit katastropik atau penyakti kritis.

Secara definitif, penyakit katastropik merupakan penyakit-penyakit yang membutuhkan biaya tinggi dalam pengobatannya serta memiliki komplikasi yang dapat mengancam jiwa. Sehingga sekarang pertanyaannya, apakah kita sudah siap apabila risiko kesehatan tersebut? Simak data dan info lengkapnya pada gambar di bawah ini.